haris

Sabtu, 20 Januari 2018

WORKSHOP STRUKTUR UPAH & SKALA UPAH DENGAN PENYESUAIAN UPAH PERMENAKER 1 TAHUN 2017

WORKSHOP STRUKTUR UPAH & SKALA UPAH DENGAN PENYESUAIAN UPAH PERMENAKER 1 TAHUN 2017

HOTEL FAVE 31 JANUARI 2018

Dalam sebuah perusahaan, baik yang berskala kecil, menengah atau besar, sistem pembayaran gaji menjadi elemen penting yang perlu dikelola dengan baik. Serta pemberian upah sebagai tambahan diluar gaji pokok adalah untuk memberikan motivasi dan moral kerja, meningkatkan keterlibatan karyawan dalam pencapaian target/sasaran perusahaan. Dengan sistem penggajian yang baik dan pemberian upah diluar gaji yang menarik, tujuan yang ditetapkan perusahaan akan dapat berjalan sesuai harapan. Sesuai Peraturan Pemerintah no 78 tahun 2015 dan Peraturan Menteri Tenaga kerja N. 1 tahun 2017, Skala upah dan struktur upah wajib disusun oleh Perusahaan dan dilampirkan pada waktu pengesahan dan perpanjangan Peraturan Perusahaan (PP) atau Perjanjian Kerja Bersama (PKB).
Untuk melaksanakan ketentuan Pasal 92 ayat (3) Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan dan Pasal 14 ayat (5) Peraturan Pemerintah Nomor 78 Tahun 2015 tentang Pengupahan, MENTERI KETENAGAKERJAAN  REPUBLIK INDONESIA, telah menetapkan Peraturan Menteri Ketenagakerjaan No.1 Tahun 2017 tentang Struktur dan Skala Upah.
Melihat kondisi di lapangan, masih banyak perusahaan dan praktisi HR yang belum begitu paham tentang struktur dan skala upah, baik tentang apa itu struktur dan skala upah, teknis pembuatannya dan apa risikonya jika tidak melaksanakan PP 78 tahun 2015 dan Permenaker No.1 Tahun 2017.
Terkait dengan hal tersebut kami menyelenggarakan workshop satu hari tentang Struktur dan Skala Upah menurut Peraturan Menteri Ketenagakerjaan No.1 Tahun 2017. Dengan harapan seluruh praktisi HR Indonesia lebih memahami apa yang harus dilakukan dan apa risiko jika tidak menjalani apa yang tertuang dalam Permenaker No.1 Tahun 2017.
Dalam workshop satu hari ini seluruh peserta diwajibkan membawa laptop, seluruh materi dan latihan dalam format softcopy. Juga banyak hal baru yang akan disajikan silahkan lihat keterangan lebih lanjut di bawah ini.
Apa yang akan dibahas :
Pendahuluan
Definisi Struktur & Skala Upah
Penyusunan Struktur dan Skala Upah
Tahapan Penyusunan Struktur dan Skala Upah
Pemberitahuan Struktur dan Skala Upah
Peninjauan Struktur dan Skala Upah
Sanksi Bagi Perusahaan
Batas Akhir Penyusunan & penerapan Struktur dan Skala Upah
Praktek Penyusunan Struktur dan Skala Upah
– Metoda Rangking Sederhana
– Metoda Dua Titik
– Metoda Point Factor

Anda harus bisa membuat SUSU struktur upah skala upah sendiri bagi internal perusahaan.
Melakukan perhitungan kenaikan upah tahun 2018 dari tahun 2017
1. General Adjustment UMP UMK UMKS
2. Sundulan
3. Kenaikan PA performance apraisal
4. Kenaikan karena upah pasar (market-external equity)
5.Kenaikan karena posisi RSP/CR Relative salary position /compa ratio
6.Hitungan kombinasi semuanya untuk menghitung budgeting
7. Juga akan diberikan contoh surat penyampaikan SUSU bagi internal perusahaan  dlsb.





PESERTA :
Direktur & Manajer Fungsional (Finance, HRD, Operation, Supply Chain, Purchasing, Production, Engineering, etc), Internal Consultant, Change Agent, Performance Specialist, QMR atau Performance Improvement technologist, Para staf, supervisor dan Manajer yang terlibat langsung dalam operasional dan pengembangan people



METODE :
1.    Case study
2.    Best practice sharing
3.    CBT (computer-based training)
4.    Practical HR software / technology
5.    Accelerated program
BONUS :

Software Salary Structure Designer
 Berbagai Manual & Handbook Remuneration System Paling Komprehensip
Job Evaluation and Remuneration Strategies (Frans Poel)
Job Evaluation : A Guide to Achieving Equal Pay (Michael Armstrong, etc)
Job Evaluation System & Calculator 2 Versi (Lokal & Global System Hay Method)
Job Evaluation Hay Calculator (harga mahal)
Kalkulator model hitung kenaikan upah 2018 dengan (GA UMP, sundulan, kenaikan PA, kenaikan upah pasar, kenaikan dengan RSP/CR)
Model struktur upah skala upah model global indternasional Com1 Com2 Com3 Com 4 com5
Salary survey result (contoh global remuneration) dlsb



Fasilitator :


Haris H. Sidauruk
Saat ini beliau menjabat sebagai VP & Senior Consultant  SDM & Manufacturing improvement pada salah satu perusahaan di Indonesia (PT. Freemind Management Consulting). Sebagai seorang professional, beliau pernah menempati beberapa jabatan diantaranya : sebagai Management Trainee, Production Manager, HR & Training Manager, TPM Manager, HSE Manager (PT. Multi Bintang Indonesia Tbk, (Heineken Group), PT United Can Company Tbk dan sebagainya. Pengalaman sebagai konsultan, dan instruktur di antaranya di PT. Telkom , Pertamina, Genting Oil Kasuri, dll dalam menyiapkan Tim HR nya untuk meraih sertifikasi internasional, memberikan pembekalan dan Sertifikasi HR bagi Tim HR di Indofood, Pertamina, Pinago Utama, Dunia Teknik, Departemen Industri RI,  PT Kansai, Allianz Group,  RS Premier Ramsay group, Lotte Mart Indonesia, dll .
Memberikan konsultansi dan melakukan beberapa projek HR seperti WLA, Pengembangan organisasi, Total Rewards (JA JD JE JG memperbaiki sistem pengupahan berbasis kinerja dengan HAY system, MERCER)  pada beberapa perusahaan seperti Akira Data, Rumah Sakit Premier Ramsay Group, PT KINO dll .
Membuat dan mengembangkan Talent Management Suites dengan matriks HAV, RTC, ICP Individual Career Plan, Performance & IDP Individual Development Program Cycle Plan, Leader development Execution.
Serta memberikan workshop publik dan sertifikasi bagi profesional SDM di Indonesia yang diikuti juga praktisi dari Australia dan Philipina. Juga aktif dalam kepengurusan ISHRM  The Indonesia Society of Human Resource Management  (PMSM Indonesia) dalam bidang pengembangan dan pelatihan dan kajian SDM.

Beliau juga mengajar di beberapa tempat group HR Forum, HRM Indonesia, Seminar-seminarku, Episentrum, Info Seminar, Warta Training, PT Jhonson Indonesia , PT Indo Human Resouces, PT Intracopenta, Samchad Indonesia, PMSM Indonesia dlsb.
REGISTRASI & INVESTASI
----------------------
Pendaftaran dan In-House Training :
Mrs. Luska
HP: +62811891352

Join Group wa  HR HOUSE INDONESIA https://chat.whatsapp.com/GgPGeFuYQ9tFvxKWEYb1Xw 

Email anovaluska@yahoo.com
Investasi: Rp 2.500.000/peserta

Tidak ada komentar:

Posting Komentar